Instalasi FreeBSD
Assalamualaikum wr. wb.
Hai kawan-kawan, disini saya akan share tentang instalasi freebsd
A. Pengertian
FreeBSD adalah sebuah sistem operasi bertipe Unix bebas yang diturunkan dari UNIX AT&T lewat cabang Berkeley Software Distribution (BSD) yaitu sistem operasi 386BSD dan 4.4BSD-Lite, meskipun pada awalnya FreeBSD rilis 1.0 diturunkan dari sistem operasi 386BSD dan 4.3BSD-Lite.
B. Latar Belakang
Sistem operasi yang sangat aman
C. Maksud dan Tujuan
Agar bisa menggunakan FreeBSD
D. Alat dan Bahan
-Laptop
-Iso FreeBSD
-Brainware
E. Jangka Waktu
Sekitar 45 menit
F. Tahap Pelaksanaan
1. Masukkan Cd dan hidupkan laptop >> klik enter
2. Pilih Install
3. Tekan Enter aja
4. Masukkan hostname anda
5.Pilih Lib 32
6. Pilih auto
7. Pilih entire disk
8. Pilih BSD
9. Pilih finish
10. Tunggu proses install
11. Buat password dan buat root
12. pilih NIC
13. Pilih ipv4 yes dan pilih dhcp atau statik
15. Tambahkan user lalu enter terus sampai muncul password
17. pilih NO
18. Reboot dan copot cdnya
19. selesai
G. Hasil yang didapatkan
Bisa instalasi freebsd
H. Kesimpulan
FreeBSD ini sangat berguna bagi kemanan server
I. Referensi
Modul FreeBSD11.1_Basic_Installation.pdf
http://triveniadezandri.blogspot.co.id/2018/02/instalasi-freebsd.html
Installasi FreeBSD VirtualBox
Reviewed by kurniiawan_blctelkom
on
Februari 23, 2018
Rating:
Tidak ada komentar: